Fiki Naki Putuskan Hapus Konten Video YouTube Bersama Dayana, Ini Alasannya

- 23 Februari 2021, 18:26 WIB
Fiki Naki dengan wanita asal Kazakhstan, Dayana.
Fiki Naki dengan wanita asal Kazakhstan, Dayana. / instagram @fikinakii dan @demi.demik)

GALAMEDIA – Muhammad Fiqih Ayatullah atau yang biasa dikenal Fiki Naki adalah seorang YouTuber asal Pekanbaru.

Fiki Naki menjadi populer karena konten YouTube yang menampilkan kemampuannya berbicara sampai 8 bahasa.

Salah satu kontennya bersama Dayana, wanita asal Kazakhstan, sempat menjadi viral karena Fiki diajak Dayana untuk menikah.

Baca Juga: Ariel Noah Tiba-tiba Jadi Perbincangan dan Trending Topic Nomor 1 di Twitter, Ada Apa Ya?

Namun pada 14 Februari 2021, mereka terlibat perseteruan mengenai pembuatan konten di hari spesial Valentine.

Kemudian konflik sempat memanas, sampai akhirnya Dayana block akun Fiki Naki dan netizen ramai-ramai unfollow akun Dayana.

Fiki Naki pun memutuskan untuk menghapus konten video di kanal YouTube saat bersama Dayana, kenapa?

Melalui Instagram Live, 23 Februari 2021, Fiki Naki menjelaskan alasan di balik video-video bersama Dayana dihapus.

Baca Juga: Jabar Masih Juara, Sumbang 4.334 dari Total 9.775 Kasus Baru Corona RI 23 Februari 2021

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x