K-Popers Alert, Baca Dulu Ini Sebelum Nonton Konser Online

- 9 November 2020, 15:12 WIB
Soompi
Soompi /

GALAMEDIA - Problem modern perlu solusi modern. Tak bisa konser karena pandemi K-Popers pun disuguhi konser online hingga streaming yang bisa ditonton dari rumah mereka.

Keuntungannya? Aman dan legal tentu saja legal. Tapi format baru ini tetap memerlukan tips untuk memastikan meski leyeh-leyeh di rumah konser online  tetap bisa dinikmati dengan kualitas maksimal.

Baca Juga: Berwisata di Masa Pandemi Covid-19, Jangan Lupa Lima Tips Ini ya..

Masih bingung? Berikut tipsnya seperti dikutip Galamedia dari Soompi:

1.  Cek sound system

Namanya konser, efek suara pastinya menjadi perhatian utama. Makin banyak yang dilakukan untuk sensasi seperti konser langsung makin oke tentunya.

Jadi pastikan sistem suara perangkat yang digunakan dalam kondisi prima. Lalu redupkan lampu dan aktifkan mode layar labar di gadget.

Baca Juga: Cair Minggu-minggu Ini, Tapi Jumlah Penerima Bantuan Subsidi Upah Termin Kedua Akan Berkurang

2. Cek Sinyal dan baterai

Namanya konsel online, selain sound system, hal kedua yang juga penting adalah sinyal atau sambungan wifi. Jangan sampai kejadian buffer di tengah konser, apalagi komputer atau HP mendadak mati.

So, pastikan semua baterai dan sambungan wifi yang Anda butuhkan sudah mantap. Lakukan uji wifi jika memungkinkan. Meskipun tidak ada jaminan  semuanya akan berjalan lancar tak ada salahnya siap-siap.

Halaman:

Editor: Mia Fahrani

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x