Ngeri! Inilah 5 Diktator Terkejam di Dunia

- 4 Februari 2021, 15:38 WIB
Adolf Hitler memberikan salam Nazi.
Adolf Hitler memberikan salam Nazi. /Foto: Jewish Virtual Library/

GALAMEDIA - Sepanjang sejarah dunia, ternyata banyak hadir presiden atau pemimpin negara yang terkenal kejam.

Ribuan hingga jutaan nyawa melayang di bawah kepemimpinan mereka. Namun bagi pengikut pemimpin itu, sang diktator tentu dianggap sebagai pemberani.

Berbagai latar belakang menjadi aksi kekejaman para pemimpin dunia tersebut. Tapi tujuannya mereka tetap satu, yaitu kekuasaan. Dan akhirnya pun hampir sama, yaitu kehancuran kekuasaan mereka.

Baca Juga: Presiden Jokowi Abaikan Surat dari AHY Soal Kudeta, Istana: Itu Urusan Rumah Tangga Partai Demokrat

Nah, lantas siapa saja pemimpin-pemimpin ini? Langsung saja simak ulasannya berikut ini:

1. Joseph Stalin, Sekjen Uni Soviet

Joseph Stalin dikenal merupakan pemimpin Uni Soviet yang berkuasa sejak 1922 hingga 1953, ia di kenal dengan sebutan manusia baja.

Dengan sebutan itulah diktator yang dikenal kejam itu telah memerintahkan pembunuhan terhadap sekitar 30 juta jiwa penduduk Rusia atau dulu yang dikenal Uni soviet dan negara sekitarnya.

Sosok yang dikenal pembenci agama itu selalu memperlakukan saingan politiknya dengan kejam atau siapapun yang dicurigai serta melawannya.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x