5 Fakta Siu Mie, Makanan Wajib Saat Perayaan Imlek

- 10 Februari 2021, 11:13 WIB
Ilustrasi Siu Mie.
Ilustrasi Siu Mie. /Pixabay/


GALAMEDIA – Tahun Baru Imlek merupakan pesta rakyatnya orang Tiongkok (Tionghoa). Imlek tidak berkaitan dengan agama, namun berkaitan dengan kebudayaan China.

Banyak yang akan dilakukan masyarakat Tionghoa pada saat menjelang dan pada saat merayakan Imlek.

Masyarakat Tionghoa umumnya akan pergi ke Klenteng untuk memanjatkan doa dan meminta doa agar di tahun berikutnya diberikan keselamatan, kebahagiaan, umur panjang, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Bikin Penasaran Ikatan Cinta Malam Ini, Rabu 10 Februari 2021: Akankah Andin Memaafkan Kesalahan Aldebaran?

Dalam merayakan Imlek, biasanya akan disajikan aneka ragam makanan khas Imlek yang memiliki maknanya sendiri-sendiri.

Makanan yang paling umum ada pada saat perayaan Imlek adalah Siu Mie atau Mie Panjang.

Siu Mie merupakan mie goreng. Menyantap siu mie pada perayaan Imlek merupakan hal yang wajib karena memiliki makna positif menurut kebudayaan China.

Baca Juga: Ustaz Yusuf Mansur Galang Donasi untuk Bantu Anak Istri Ustaz Maaher, dalam Sehari Terkumpul Rp 352 Juta

Berikut adalah 5 Fakta Siu Mie dikutip Galamedia dari berbagai sumber:

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x