7 Negara dengan Tingkat Kejahatan Tertinggi, Nomor 6 Paling Dekat dengan Indonesia!

- 12 April 2021, 14:58 WIB
ILustrasi kejahatan.
ILustrasi kejahatan. /media konsumen/Denpasar Update

GALAMEDIA – Kejahatan adalah perbuatan melanggar hukum atau aturan-aturan yang berlaku dan dilakukan oleh seseorang yang menimbulkan kerugian pada orang lain.

Jika berbicara mengenai kejahatan, maka orang akan membahas mengenai pelanggaran hukum atau norma, perilaku yang menimbulkan kerugian, perilaku yang menjengkelkan atau perilaku yang imbasnya menimbulkan korban.

Di sejumlah negara, kejahatan merupakan satu masalah serius yang sulit untuk diberantas.

Dikutip melalui YouTube Invoice Indonesia, berikut tujuh negara dengan tingkat kejahatan paling tinggi bedasarkan Numbeo.com (database dunia).

Baca Juga: Kemenag Segera Putuskan Penetapan 1 Ramadhan 1442 H pada Senin Sore ini, 12 April 2021

1. Brazil

Brazil memiliki indeks kejahatan sebesar 68.31. Tingkat pembunuhan di Brazil hingga saat ini memang selalu tinggi.

Bahkan menempatkan Brazil ke dalam jajaran salah satu negara dengan tingkat pembunuhan tertinggi di dunia.

Masalah terbesar Brazil adalah kejahatan terorganisir. Karena, kejahatan terorganisir telah berkembang dalam beberapa tahun terakhir.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x