Dua Alasan yang Membuat Kebanyakan Manusia Masuk Neraka dan Surga

- 28 Juni 2021, 09:25 WIB
Ilustrasi berdoa agar diberi kesuksesan
Ilustrasi berdoa agar diberi kesuksesan //pixabay

GALAMEDIA - Ada dua alasan utama kebanyakan umat manusia masuk ke dalam surga dan neraka. Keduanya dipaparkan dalam hadis berikut:

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ قَالَ سُئِلَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ عَنْ أَكْثَرِ مَا يُدْخِلُ النَّاسَ الْجَنَّةَ فَقَالَ تَقْوَى اللَّهِ وَحُسْنُ الْخُلُقِ وَسُئِلَ عَنْ أَكْثَرِ مَا يُدْخِلُ النَّاسَ النَّارَ فَقَالَ الْفَمُ وَالْفَرْجُ . [حكم الألباني: إسناده حسن

Baca Juga: BPPTKG: Gempa Gunung Kidul, Tidak Pengaruhi Aktivitas Gunung Merapi

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam ditanya mengenai perkara yang banyak memasukkan seseorang ke dalam surga, beliau menjawab, “Takwa kepada Allah dan berakhlak yang baik.”

Beliau ditanya pula mengenai perkara yang banyak memasukkan orang dalam neraka, jawab beliau, “Perkara yang disebabkan karena mulut dan kemaluan.”

(HR Tirmidzi no. 2004 dan Ibnu Majah no. 4246. Al Hafizh Abu Thohir mengatakan bahwa sanad hadis ini shahih).

Baca Juga: Anies Baswedan Sebut DKI Jakarta Tengah Hadapi Gelombang Pasien Covid-19 Tertinggi Selama Pandemi

Pelajaran dari hadis ini adalah:

Penyebab paling banyak orang masuk surga bersama orang-orang yang mendapatkan kemenangan, yaitu:

Halaman:

Editor: Mia Fahrani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x