6 Makanan yang Tercatat di Alquran dan Hadits, Terbukti Bisa Meningkatkan Imunitas Tubuh

- 27 Juli 2021, 14:36 WIB
Ilustrasi./fig-and-banana//floatingkitchen.net
Ilustrasi./fig-and-banana//floatingkitchen.net /

Selain itu, Ibnu Qayyim dalam Zaadul Ma'aad juga menyebut, "Sekiranya kukatakan ada buah-buahan yang turun dari surga, maka itulah buah Tin. Karena, buah-buahan surga itu tanpa biji. Makanlah ia, karena ia dapat menghentikan wasir dan bermanfaat menyembuhkan encok."

Antioksidan pada buah ara juga berperan penting dalam menjaga kesehatan secara menyeluruh. Meminum air buah ara yang sudah di-infused juga baik untuk obat alami infeksi pernapasan dan meredakan batuk.

Baca Juga: Pecinta Drakor Wajib Tahu! Berikut 5 Rekomendasi Drakor Pendek Bisa Ditamatkan dalam 1 jam, Ada EXO Next Door

3. Madu

Makanan dalam Alquran selanjutnya yang juga bermanfaat untuk kesehatan adalah madu. Surat An-Nahl ayat 69 berbunyi, "Kemudian makanlah dari tiap-tiap (macam) buah-buahan dan tempuhlah jalan Tuhanmu yang telah dimudahkan (bagimu).

Dari perut lebah itu keluar minuman (madu) yang bermacam-macam warnanya, di dalamnya terdapat obat yang menyembuhkan bagi manusia. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda (kebesaran Tuhan) bagi orang-orang yang memikirkan."

Madu rasanya manis dengan tekstur cairan yang kental. Di tengah wabah seperti sekarang, konsumsi madu secara rutin sangat dianjurkan.

Kamu bisa mencampur satu sendok makan madu ke dalam teh, menyiramkannya ke atas yoghurt, atau mencampurkan madu ke oatmeal, roti panggang, dan selai kacang.

Baca Juga: Jusuf Kalla Sebut Buzzer Sumber Segala Kekacauan, Musni Umar: Setuju, Pertanyaannya Siapa yang Biayai Mereka?

4. Pisang

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x