Pria Wajib Tahu! Ini 4 Makanan Peningkat Kualitas Sperma dari dr Reisa Broto Asmoro, Nomor 3 Paling Manjur

- 24 November 2021, 05:30 WIB
Ilustrasi sperma.
Ilustrasi sperma. /Pixabay.com/ geralt

GALAMEDIA - Pria yang subur biasanya bisa terlihat dari kualitas spermanya yang diproduksinya.

Menurut dr. Boy Abidin dalam perogram DR OZ Indonesia, kualitas sperma terbaik pria ada pada pukul 04.00 subuh hingga 07.00 pagi.

Hal ini karena suhu pada buah zakar pria akan berpengaruh pada kualitas sperma. Biasanya pada pagi hari suhu lebih dingin dan badan lebih fresh karena sudah cukup istirahat.

Baca Juga: Dikunjungi Panglima TNI, Kapolri: Banyak Hal yang Kami Diskusikan

Setelah mengetahui hal itu, lalu bagaimana menjaga kualitas sperma yang baik? Salah satunya dengan mengkonsumsi makanan yang direkomendasikan dr. Reisa di bawah ini.

1. Buah Raspberry

Menurut penjelasan dr. Reisa, buah raspberry ini mengandung tinggi vitamin C dan magnesium yang dapat meningkatkan kualitas sperma.

Selain itu, buah ini juga mengandung antioksidan yang membentuk hormon testosteron.

Baca Juga: 20 KATA MUTIARA HARI GURU NASIONAL 2021, Cocok untuk Caption Media Sosial

Halaman:

Editor: Annisa Nur Fadillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x