Peluang Bisnis Budidaya Jenis Kurma yang Bisa Tumbuh di Tanah Indonesia

- 23 Februari 2023, 20:32 WIB
Peluang bisnis budidaya kurma di indonesia/Pixabay @pompi
Peluang bisnis budidaya kurma di indonesia/Pixabay @pompi /

GALAMEDIANEWS- Pohon kurma dikenal memiliki daging buah yang lembut dan manis hal tersebut menjadikan buah kurma memiliki nilai ekonomis yang cukup tinggi dipasaran, Tanaman yang tumbuh subur di tanah Afrika dan Timur tengah tersebut memiliki potensi peluang bisnis yang cukup menjanjikan, dengan omzet bisa mencapai ratusan juta dalam sekali panen.

 

Seiring  berjalannya waktu ternyata pohon kurma sudah banyak dibudidayakan di indonesia yang beriklim tropis, beberapa jenis varietas kurma bisa tumbuh subur dengan baik, tentunya dengan proses dan perawatan yang benar.

Dalam 1 pohon kurma berumur 3 - 4 tahun dapat menghasilkan sekitar 15 tangkai yang mana per tangkainya dapat menghasilkan 10 - 15 kg buah kurma.

Sedangkan pohon kurma yang sudah berumur diatas 10 tahun biasanya akan memiliki 22 tangkai dimana 1 tangkai dapat menghasilkan 40 kg buah kurma.

 

Untuk harga jual buah kurma di pasar bisa mencapai Rp.300.000 per kilo, jika per pohon saja terdapat 10 tangkai, maknanya 1 pohon  dapat menghasilkan sekitar 100 kg buah kurma, jika dihitung dalam 1 pohon saja dapat menghasilkan Rp.30.000.000,

Halaman:

Editor: Nalarya Nugraha

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x