6 Makanan Khas Garut Berbahan Dasar Aci, Makanan Viral yang Wajib Dicoba

- 6 Maret 2023, 12:39 WIB
Makanan khas Garut berbahan dasar Aci./Instagram anrafcirengisi
Makanan khas Garut berbahan dasar Aci./Instagram anrafcirengisi /

GALAMEDIANEWS – Makanan Khas Garut dikenal dengan enak dan pedas. Makanan ini banyak disukai oleh banyak kalangan diluar Garut.

Makanan Khas Garut yang berbahan dasar aci pun kini banyak disoroti orang, makanan berbahan aci tapi bisa viral sampai kemana-mana.

Makanan berbahan aci selain enak, makanan ini sangat unik, diolah dari satu bahan bisa menjadi beberapa macam makanan. Selain itu penyajiannya pun yang kelewatan pedas, sehingga membuat orang yang cinta banget pedas akan tertantang untuk menikmatinya.

Baca Juga: Breaking News! IFAB Pastikan Piala Dunia U-20 di Indonesia akan Memakai VAR Baru

Makanan Khas Garut Berbahan Dasar Aci

Inilah makanan khas Garut berbahan aci yang harus dicoba, yaitu :

1. Baso Aci

Baso Aci adalah makanan yang berbentuk bulat bertekstur kenyal apabila dimakan karena bahan utamanya adalah tepung aci. Baso Aci ini dapat dijumpai di beberapa kecamatan yang ada di Garut, saking marak dan viral sehingga makanan ini banyak sekali yang jual di Garut.

Halaman:

Editor: Reza Rafaeza

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x