Peristiwa Apa Saja Yang Terjadi Pada Bulan Ramadhan dalam Sejarah Nabi Muhammad SAW? Berikut Penjelasannya

- 23 Maret 2023, 07:55 WIB
Peristiwa yang terjadi saat Ramadhan zaman Rasulullah SAW./ Pixabay @matponjot
Peristiwa yang terjadi saat Ramadhan zaman Rasulullah SAW./ Pixabay @matponjot /

“Bacalah dengan menyebut nama Tuhanmu yang menciptakan (1)

Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah (2) Bacalah, dan Tuhanmulah yang Maha Mulia (3) Yang mengajar manusia dengan pena (4) Dia mengajarkan manusia dari apa yang tidak diketahuinya (5)” 

Baca Juga: Jadwal Imsyakiyah dan Adzan Maghrib Kota Bandung Kamis 23 Maret 2023

 

  1. Terjadinya Perang Badar

Perang Badar atau disebut dengan istilah Ghazwatul Kubra adalah perang yang menjadi pembeda yang kemudian menandai awal mulanya kejayaan kaum muslim.

Dalam perang badar ini, Nabi membawa pasukan sebanyak 313 untuk menghadapi 950 pasukan kaum kafir Quraisy. Perbedaan jumlah pasukan sangatlah jauh dan mencolok.

Meskipun begitu, tidak mengecilkan hati para pasukan kaum muslimin untuk melanjutkan perang melawan kaum kafir Quraisy yang jumlahnya banyak.

Bahkan kaum muslim berhasil memporak porandakan pasukan kaum kafir Quraisy. Allah yang menguatkan bala tentara kaum muslimin dengan mengutus para Malaikat Allah untuk membantu peperangan ini.

Sayangnya, dari pasukan kaum muslimin gugur syahid sebanyak 14 orang. Dan dari kaum kafir Quraisy yang terbunuh dan tertawan masing-masing 70 orang dan diantaranya yang terbunuh adalah paman Nabi, yaitu Abu Jahal.

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x