Quran Surat Al Maun, Asbabun Nuzul, Arab, Latin, dan Terjemahnya

- 1 September 2020, 07:37 WIB
Quran Surat Al Maun, asbabun nuzul, arab, latin, dan terjemahnya. Foto Ilustrasi
Quran Surat Al Maun, asbabun nuzul, arab, latin, dan terjemahnya. Foto Ilustrasi /

GALAMEDIA - Surat Al Maun merupakan surat ke-107. Berikut asbabun nuzul, arab, latin, dan terjemahnya.

أَرَءَيْتَ ٱلَّذِى يُكَذِّبُ بِٱلدِّينِ
a ra`aitallażī yukażżibu bid-dīn
1. Tahukah kamu (orang) yang mendustakan agama?

فَذَٰلِكَ ٱلَّذِى يَدُعُّ ٱلْيَتِيمَ
fa żālikallażī yadu''ul-yatīm
2. Itulah orang yang menghardik anak yatim

وَلَا يَحُضُّ عَلَىٰ طَعَامِ ٱلْمِسْكِينِ
wa lā yaḥuḍḍu 'alā ṭa'āmil-miskīn
3. dan tidak menganjurkan memberi makan orang miskin.

فَوَيْلٌ لِّلْمُصَلِّينَ
fa wailul lil-muṣallīn
4. Maka kecelakaanlah bagi orang-orang yang shalat

ٱلَّذِينَ هُمْ عَن صَلَاتِهِمْ سَاهُونَ
allażīna hum 'an ṣalātihim sāhụn
5. (yaitu) orang-orang yang lalai dari shalatnya,

ٱلَّذِينَ هُمْ يُرَآءُونَ
allażīna hum yurā`ụn
6. orang-orang yang berbuat riya

وَيَمْنَعُونَ ٱلْمَاعُونَ
wa yamna'ụnal-mā'ụn
7. dan enggan (menolong dengan) barang berguna.

Baca Juga: Surat Ad Dhuha, Asbabun Nuzul, Arab, Latin, dan Terjemahnya

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah