Pesepeda Bawa Masuk Sepeda ke Bus DAMRI Jurusan Kota Baru, Sejumlah Penumpang Ngadat di Twitter

- 28 November 2020, 12:41 WIB
UNTUK menjamin keamanan keselamatan dan ketertiban berlalu lintas, Dishub Kota Cimahi-Polres Cimahi-TNI menyelenggarakan penegakkan hukum di Jalan Jenderal Amir Mahmud, Kota Cimahi, Kamis, 21 Maret 2019. Tak hanya kendaraan pribadi, bus Damri pun diberhentikan karena tidak memiliki kelengkaoan surat,*/RIRIN NUR FEBRIANI/PR
UNTUK menjamin keamanan keselamatan dan ketertiban berlalu lintas, Dishub Kota Cimahi-Polres Cimahi-TNI menyelenggarakan penegakkan hukum di Jalan Jenderal Amir Mahmud, Kota Cimahi, Kamis, 21 Maret 2019. Tak hanya kendaraan pribadi, bus Damri pun diberhentikan karena tidak memiliki kelengkaoan surat,*/RIRIN NUR FEBRIANI/PR /

GALAMEDIA - Akun twittter @infobandung mentwiit akun twitter lainnya @debirobi yang mengeluhkan layanan Damri.

Pemilik akun Debi Rubiansyah ini mengeluhkan dan meminta pihak DAMRI untuk bertindak tegas bikin aturannya ini gimana kita penumpang naik bus Damri jurusan Padalawang Kota Baru harus berdiri akibat banyak sepeda masuk bis umum. kita sama-sama bayar @infobdg. Demikian seprti dikutip dari @infobdg, Sabtu 28 November 2020.

Baca Juga: Gigi Hadid dan Naomi Campbell Dukung Keputusan Halima Aden Mundur dari Dunia Model untuk Keyakinan

Debi pun menulihkan cuitan lainnya "Niat go green tapi ga ada OTAK BANGSAT. naik sepedah ke kota baru padalarang trus naik bis umum bari sapedah ngalangin penumpang lain sambil ga tempat duduk."

Hingga pukul 12.30 WIB, cuitan Debi ini di retwitt sebanyak 90 kali dan disukai 110.

Baca Juga: Iran : Israel Bertanggung Jawab Atas Kematian Zadeh, Hizbullah Kutuk Pembunuhan

Sampai saat ini belum ada tanggapan dari pihak DAMRI.

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x