Reaksi Addie MS Usai Dituding sebagai Buzzer dan Diserang Habis-habisan oleh Netizen

- 15 Februari 2021, 15:46 WIB
Konduktor orkestra Addie MS yang diserang netizen dan dituding sebagai buzzer.
Konduktor orkestra Addie MS yang diserang netizen dan dituding sebagai buzzer. /Instagram/@addiems999

GALAMEDIA - belakangan ini kata 'buzzer' sedang hangat dibicarakan oleh masyarakat di Indonesia.

Dikaitkan dengan kampanye gelap pemerintah Indonesia, buzzer seolah-olah menjadi kata yang mengandung konotasi negatif.

Tidak sedikit para public figur di Indonesia yang dikaitkan dan dituduh buzzer, tidak terkecuali dengan Addie MS.

Baca Juga: Politisi PDIP Doakan Anies Baswedan Binasa, Warga DKI Sebut Penuh Kebencian, Relawan Jokowi: Anies Buat Nyaman

Musisi sekaligus komposer handal itu dituduh menjadi salah seorang buzzer Pemerintah Indonesia oleh para netizen di media sosial Twitter.

Mulai dari tudingan orang yang terkait kampanye gelap milik pemerintah sampai penjilat yang menginginkan jabatan, dilayangkan netizen kepada pemiliki akun resmi @addiems.

Hal tersebut diawali ketika Addie MS menulis pada cuitan Twitter mengenai peresmian bendungan di Pacitan yang dilakukan Jokowi pada Sabtu, 14 Februari 2021.

"Pak Jokowi resmikan bendungan di Pacitan. Ini 1 dari 65 bendungan yg dibangun sejak 6 thn yang lalu," tulis akun @addiems di Twitter pada 14 Februari 2021.

Baca Juga: Panglima TNI : Soliditas dan Sinergi TNI-Polri Mampu Jaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x