Mengerikannya Kerumunan di Tanah Abang, Ernest Prakasa: Pemerintah Kemana Ya?

- 2 Mei 2021, 16:16 WIB
Ernest Prakasa.
Ernest Prakasa. /Instagram.com/@ernestprakasa/

GALAMEDIA - Komika, Aktor dan Sutradara, Ernest Prakasa turut berkomentar terkait viralnya suasana kerumunan yang terjadi di Tanah Abang baru-baru ini.

Ernest mengaku prihatin bahkan ngeri dengan fenomena tersebut, padahal disaat yang bersamaan pemerintah sedang gencar-gencarnya membatasi kerumunan dan mobilitas publik.

Hal itu disampaikan Ernest Prakasa melalui ungghannya di Twitter merespons kerumunan yang banyak menjadi sorotan dan terjadi di Tanah Abang.

Baca Juga: Link Streaming Ikatan Cinta 2 Mei 2021: Gawat! Nino Kepo Isi Hasil Tes DNA Reyna

"Ngeri liat kerumunan di Pasar Tanah Abang," ujarnya melalui Twitter pribadinya @ernestprakasa dikutip Galamedia Minggu, 2 Mei 2021.

Berkaitan dengan itu, Ernest mempertanyakan peran pemerintah yang kini terkesan membiarkan kerumunan tersebut hingga terjadi.

"Pemerintah lagi ngapain ya?," tanya dia.

Baca Juga: Adhie Massardi Bongkar Misteri Covid-19 Rezim Jokowi: WHO Belum Tahu!

Sebelumnya, dilaporkan bahwa Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat ramai pengunjung yang berbelanja keperluan lebaran.

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x