Palestina Diserang Israel, Politisi Demokrat Sindir Istana: Pemerintah Kami Salah Jalan Politik Dalam Negeri

- 12 Mei 2021, 15:25 WIB
Politisi Demokrat Andi Arief.
Politisi Demokrat Andi Arief. //twitter.com/Andiarief__//

 

GALAMEDIA - Konflik Palestina-Israel kembali terjadi dalam beberapa hari terakhir ini.

Hal itu buntut dari penyerangan yang dilakukan oleh tentara zionis Israel terhadap warga muslim Palestina yang sedang beribadah di Masjid Al-Aqsa, Yerusalem.

Tentara zionis Israel menyerang warga muslim Palestina dengan menggunakan peluru karet, gas air mata, hingga batu.

Tak hanya itu, tentara zionis Israel juga melakukan tindakan yang menyakiti umat muslim sedunia dengan memaksa masuk kedalam Masjid Al-Aqsa untuk melakukan kekerasan terhadap warga Palestina.

Kekerasan yang dilakukan tentara zionis Israel itu terdengar ke seluruh penjuru dunia dan langsung mendapat perhatian khusus.

Baca Juga: Alhamdulillah Bansos Rp 300 Ribu Bulan Mei 2021 Cair, Segera Cek di dtks.kemensos.go.id!

Negara-negara muslim ramai-ramai mengecam tindakan brutal yang dilakukan tentara zionis Israel terhadap warga muslim Palestina yang sedang beribadah di Masjid Al-Aqsa.

Indonesia tidak mau ketinggalan, tokoh-tokoh nasional juga ramai-ramai mengutuk tindakan brutal yang dilakukan tentara zionis Israel tersebut.

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x