Hujan disertai Angin kencang Berpotensi Landa Daerah Ini, Jumat 14 Mei 2021, BMKG Keluarkan Peringatan Dini

- 14 Mei 2021, 07:25 WIB
Ilustrasi hujan disertai angin kencang.
Ilustrasi hujan disertai angin kencang. /Pixabay/

 

GALAMEDIA - Sejumlah wilayah di Indonesia, Jumat 14 Mei 2021, berpotensi terjadinya hujan disertai kilat/petir dan/atau angin kencang.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) pun merilis peringatan dini agar masyarakat tetap waspada.

Sejumlah wilayah yang diperkirakan terjadi hujan disertai petir dan/atau angin kencang seperti dilansirkan Antara dari laman resmi BMKG, yakni:

Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Netlix Terbaik Untuk Menemani Lebaran Kamu!

Aceh, meliputi wilayah Subulussalam, Gayo Lues, Aceh Barat Daya, Aceh Tamiang, Aceh Tenggara, Nagan Raya, Aceh Tengah, Aceh Selatan, Aceh Singkil, Pidie Jaya, Bener Meriah dan sekitarnya.

Bangka Belitung, meliputi Kota Pangkalpinang, Kabupaten Bangka Tengah, Kab. Bangka, Kab. Bangka Selatan, dan Belitung.

Bengkulu, di wilayah Bengkulu.

Gorontalo, di wilayah Popayato, Atinggola, Kwandang, Sumalata, Asparaga, Boliyohuto, Kota Gorontalo, Sumawa, Kabila Bone, Bone Raya, Pinogu dan sekitarnya.

Baca Juga: Menyedihkan, India Catat 4.000 Kematian Akibat Covid-19 dalam Dua Hari

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x