Ustadz Adi Hidayat Difitnah Soal Donasi Palestina, Refly Harun : Seolah Kalau Gak Ngatain Ulama Gak Keren

- 3 Juni 2021, 17:28 WIB
Refly Harun.
Refly Harun. /Tangkapan layar YouTube/Refly Harun/

GALAMEDIA – Eks Ketua Umum PP Muhammadiyah, M Din Syamsuddin menyatakan, tuduhan terhadap Ustadz Adi Hidayat (UAH) terkait penyelewengan dana donasi Palestina merupakan fitnah keji yang sengaja dilakukan untuk membunuh karakter tokoh ulama.

Menurut dia fitnah seperti itu sering dilakukan oleh kelompok yang membenci ulama dan buzzer.

Menanggapi hal itu, Refly Harun selaku ahli hukum tata negara sekaligus advokat lantas membuka suara lagi terkait fitnah yang didapat oleh UAH. Refly mengaku heran dengan kelompok yang selalu menyerang kelompok ulama.

Baca Juga: Rocky Gerung : Terlihat Upaya KPK Mau Dilindungi Kekuasaan Karena Sudah Jadi Alat Penguasa Bukan Alat Rakyat

“Saya termasuk agak heran ya, kenapa misalnya ada kelompok-kelompok orang tertentu begitu reaktifnya dengan kelompok-kelompok ulama,” ucapnya dilansir melalui Youtube Refly Harun, Kamis, 3 Juni 2021.

Seolah mereka tidak suka dengan seluruh gerakan dari ulama.

“Seolah-olah sangat tidak suka dengan gerak-gerik ulama,” tuturnya.

Refly menilai, biasanya yang diserang oleh kelompok tersebut adalah ulama yang tidak mendukung pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Baca Juga: Diduga Lakukan Pelecehan Seksual dengan Rekan Kerja Militernya, Anggota Angkatan Udara Korea Selatan Ditangkap

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x