BuzzerRp Sudah Hina Ulama Gegara Anak Aikido Tio Sumbang Rp2 Triliun, Hilmi Firdausi: Eh Kena Prank

- 2 Agustus 2021, 21:44 WIB
Aktivis Dakwah,  Ustadz Hilmi Firdausi
Aktivis Dakwah, Ustadz Hilmi Firdausi / Instagram @hilmi28

Ratno memaparkan, Heriyanti ditangkap setelah dilakukan sejumlah penyelidikan selama sepekan oleh pihak kepolisian.

Melalui penyelidikan, petugas menemukan adanya indikasi penipuan yang dilakukan oleh Heriyanti.

Perbuatan Heriyanti juga dinilai telah menimbulkan kegaduhan di masyarkat terutama saat penanganan pandemi Covid-19 dan terancam masuk penjara selama 10 tahun.

Baca Juga: Melandai, Wali Kota Bandung Minta Warga Tetap Disiplin

Padahal sebelumnya sejumlah pegiat media sosial mengelu-elukan keluarga Akidi tersebut. Bahkan hingga menghina ulama atau sejumlah ustadz yang tengah menggalang dana untuk Palestina.

"Sudah menghina kami yang bergerak untuk Palestina, sampai bilang Allah tunjukan mana pahlawan mana pecundang, mana yang cinta tanah Arab mana yang cinta tanah air," ujar aktivis Dakwah Hilmi Firdausi, Senin, 2 Agustus 2021.

"Eh, kena prank See-no-evil monkey. Insya Allah kami juga membantu selama pandemi ini semampu kami walau ga sampai 2 T. Kalo buzzer bantu apa yaa," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x