Habib Rizieq Batal Bebas, Pengamat Politik: Harusnya Korupsi Hukumannya Lebih Berat!

- 1 September 2021, 17:22 WIB
Puluhan pendukung Habib Rizieq Shihab (HRS) diamankan oleh polisi usai sidang putusan banding dibacakan majelis hakim di Pengadilan Tinggi DKI Jakarta, Senin, 30 Agustus 2021./ANTARA/Mentari Dwi Gayati/
Puluhan pendukung Habib Rizieq Shihab (HRS) diamankan oleh polisi usai sidang putusan banding dibacakan majelis hakim di Pengadilan Tinggi DKI Jakarta, Senin, 30 Agustus 2021./ANTARA/Mentari Dwi Gayati/ /

Baca Juga: Mulai Akhir Pekan ini, Lima Gerbang Tol Kota Bandung Terapkan Sistem Ganjil Genap

Oleh karena itu, kasus seperti ini perlu menjadi introspeksi bersama.

“Faktor kepentingan politik sering kali mengaburkan azaz ‘equality before the law’ atau kesetaraan setiap warga negara di hadapan hukum,” bebernya.

Ia pun meminta agar penegak hukum tidak tebang pilih dalam menghukum kejahatan.

“Sekutu politik di istimewakan, sementara lawan politik dihukum dengan berat,” tandasnya.***

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x