Respons Warganet Mengenai Nama Nusantara untuk IKN Indonesia, Malaysia Ikut Buka Suara

- 18 Januari 2022, 16:35 WIB
Hasil pradesain Istana Negara di Ibu Kota Negara (IKN) buatan pematung Nyoman Nuarta dipamerkan Presiden Joko Widodo.
Hasil pradesain Istana Negara di Ibu Kota Negara (IKN) buatan pematung Nyoman Nuarta dipamerkan Presiden Joko Widodo. /Instagram.com/@jokowi

Warga Negeri Jiran menilai Indonesia overnationalist mengklaim bahwa nama Nusantara hanya merujuk pada Negara Kepulauan Indonesia saja.

Baca Juga: Lagi-lagi, Arsy Hermansyah Bikin Warganet Meleleh: Cantiknya Acio!

Padahal menurut mereka Nusantara juga meliputi beberapa negara, seperti Brunei Darussalam, Thailand, dan Filipina Selatan.

Seperti yang diungkapkan oleh akun pengguna @Go**. "Pemahaman org Indonesia :'Nusantara' itu bermaksud "Nama lama wilayah Indonesia" yang ada sekarang ini". Pemahaman org Malaysia, Singapore, Brunei, Selatan Thailand, Selatan Philippines.
Tulisan buku2 Ilmiah menyebutkan bahwa Nusantara itu bermaksud wilayah dan kepulauan negara2 yang disebut di atas dan termasuk wilayah negara modern bernama Indonesia."

@fa** menuliskan, "Bukan Nusantara tu malay archipelago punya gelaran ke? Ohh so Malay archipelago tu semua milik indo lah? Faham."

Komentar kontra dari warganet mengenai tentang Nusantara tidak hanya seputar historis saja. Beberapa menyinggung tentang kerusakan lingkungan.

"Hancur Jakarta... Tak lama lagi hancur kalimantan... Tebang semua pokok..," ujar pemilik akun @Kel***

Tanggapan bernada tidak setuju tidak hanya muncul dari warganet Malaysia yang mempunyai pemahaman berbeda mengenai arti Nusantara.

Baca Juga: Cek Fakta: Innalillahi Pedangdut Cita Citata Meninggal Dunia, Benarkah?

Beberapa pakar menilai pemilihan nama tersebut kurang tepat.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x