7 Negara dengan Orang Islam Paling Banyak di Dunia, Nomor 5 Bikin Kaget, ada Indonesia?

- 2 Maret 2022, 10:30 WIB
7 Negara dengan Orang Islam Paling Banyak di Dunia, Nomor 5 Bikin Kaget, ada Indonesia?/Masjid Bolgar, Rusia
7 Negara dengan Orang Islam Paling Banyak di Dunia, Nomor 5 Bikin Kaget, ada Indonesia?/Masjid Bolgar, Rusia //Unsplash

GALAMEDIA – Berdasarkan data dari World Population Review, ada sekitar 1,91 miliar umat Muslim di seluruh dunia.

Jumlah tersebut menjadikan Islam sebagai agama terbesar kedua di dunia setelah Kristen.

Menariknya, dari 1,91 miliar pemeluk agama Islam, populasi Muslim paling banyak justru tidak berada di tanah Arab.

Penasaran mana saja negara dengan mayoritas orang Islam terbanyak di dunia? Dilansir melalui kanal Youtube Data Fakta, berikut tujuh negara tersebut:

7. Iran

Data dari World Population Review menempatkan Iran sebagai negara Muslim terbesar ke tujuh di dunia atau yang pertama di kawasan Timur Tengah, mengalahkan negara-negara Arab lainnya.

Baca Juga: Polisi Ungkap Alasan Keluarga Indra Kenz Bisa Diperiksa, Whisnu: Siapa yang Menerima Uang Itu, Kami Ungkap

Negeri Para Mullah menyumbang sekitar 4,60 persen dari total populasi Muslim di dunia. Dari 83.992,949 jiwa sebanyak 82 juta lebih penduduknya adalah orang Islam.

6. Mesir

Salah satu negara tertua di dunia, Mesir juga masuk ke dalam daftar ini. Negara yang sebagian besar wilayahnya berada di Afrika Timur Laut ini menjadi negara Muslim terbesar nomor enam di dunia.

Halaman:

Editor: Muhammad Ibrahim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x