Spesifikasi Vivo T1 Pro 5G Lengkap dengan Harga dan Keunggulannya

- 30 Juni 2022, 13:00 WIB
Spesifikasi Vivo T1 Pro 5G Lengkap dengan Harga dan Keunggulannya
Spesifikasi Vivo T1 Pro 5G Lengkap dengan Harga dan Keunggulannya /tangkap layar YouTube.com/GadgetIn

GALAMEDIA - Menyusul Vivo T1 5G, seri Vivo T1 Pro 5G menawarkan spesifikasi yang lebih oke.

Vivo T1 Pro 5G dibekali panel AMOLED berukuran 6,44 inci dengan refresh rate 90Hz dan intensitas cahaya hingga 1.300 nits.

Vivo T1 Pro 5G ditenagai prosesor Snapdragon 778G Qualcomm yang disokong RAM 8 GB, memori penyimpanan 128 GB, dan baterai 4.700 mAh yang mendukung fast charging 66W.

Baca Juga: Alasan Serena Williams Tampil di Grand Slam Wimbledon 2022 dengan Selotip Hitam di Wajah

Untuk kamera, Vivo T1 Pro 5G punya sensor 64MP pada kamera utama yang dikonfigurasikan dengan kamera ultrawide 8MP dan kamera makro 2MP.

Sementara di bagian depan ada kamera selfie 16MP.

Vivo T1 Pro 5G tersedia dalam pilihan warna Turbo Black dan Turbo Cyan.

Baca Juga: Spesifikasi Vivo X60 Pro 5G yang Dibanderol Rp 8 Jutaan

SPESIFIKASI VIVO T1 Pro 5G

Rilis: April 2022 (Indonesia)

Network: 2G, 3G, 4G LTE, 5G

OS: Android 11, Funtouch 12

Chipset: Qualcomm Snapdragon 778G

CPU: Octa-core (4×2.4 GHz Kryo 670 & 4×1.8 GHz Kryo 670)

GPU: Adreno 642L

RAM: 8 GB

Memori: 128 GB

Baca Juga: Harga OPPO A16e Terbaru Juni 2022 dan Spesifikasi Lengkap

Dimensi: 159.7 x 73.6 x 8.5 mm, 180.3 gram

Kamera Utama: 64 MP (wide), 8 MP (ultrawide), 2 MP (macro)

Kamera Depan: 16 MP (wide)

Baterai: Li-Po 4700 mAh, Fast Charging 66W

Warna: Turbo Black dan Turbo Cyan

Harga: Rp 4,4 juta ***

Editor: Mia Fahrani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x