Kalahkan Calon Raja Inggris, Baru Lima Tahun Putri Charlotte Sudah Bernilai Rp 62,4 Triliun

- 3 Juli 2020, 11:23 WIB
POTRET Pangeran William bersama Kate Middleton dan ketiga anaknya.
POTRET Pangeran William bersama Kate Middleton dan ketiga anaknya. //Instagram/@Kensingtonroyal

"Dalam hal ini mereka memiliki efek yang sangat mirip seperti ibu mereka, Duchess of Cambridge yang memiliki sentuhan Midas, semua yang disentuhnya berubah menjadi emas." Para bangsawan muda Inggris ini juga ikut menarik pendapatan pariwisata yang dihasilkan oleh monarki.

"Banyak pengunjung yang datang ke London untuk melihat kemegahan istana dan berharap dapat melihat George dan Charlotte di balkon Istana Buckingham bersama orang tua mereka," katanya.

Baca Juga: Kejutkan Risma, Menkes Terawan Soroti Penanganan Covid-19 di Surabaya

"Demikian pula ketika mereka ikut dalam kunjungan negara bersama orangtua kerajaan seperti ke Polandia dan Jerman belum lama ini. Ada minat yang luar biasa di kalangan media dan warga untuk bertemu mereka." Charlotte pun disebut telah ‘berkuasa’ di dunia mode sejak lahir.

Laporan TIME, foto Charlotte saat berusia 10 jam dalam balutan selendang G.H. Hurt&Sons memicu kunjungan ke situs mereka hingga 100.000 klik di hari yang sama. Merek lain yang sempat digunakan Charlotte dan ikut terkena dampak positif yaitu M&H.

Baca Juga: Alfamart di Ujungberung Dibobol Maling, Ratusan Bungkus Rokok dan Sembako Raib

"Ini sederhana saja, maksudnya efek Charlotte terasa di berbagai produk dan merek atau jenis pakaian yang jauh lebih luas dari George sehingga memungkinkan monetisasi yang lebigh luas dengan nilai lebih tinggi,”  ungkap direktur komunikasi Brand Finance Robert Haigh epada Marie Claire UK.***

Halaman:

Editor: Mia Fahrani

Sumber: Insider


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x