GEMPA CIANJUR HARI INI, BMKG Sebut Gempa Barusan Pusat Gempa Berada di Barat Daya Cianjur Jawa Barat

- 5 Januari 2023, 05:56 WIB
Gempa terkini Cianjur barusan terjadi pagi ini Kamis 5 Januari 2022
Gempa terkini Cianjur barusan terjadi pagi ini Kamis 5 Januari 2022 /bmkg




GALAMEDIA NEWS - Gempa Cianjur harini barusaja terjadi pada Kamis pagi 5 Januari 2023 sekitar pukul 05:34:42 WIB.

Gempa terkini Cianjur hari ini berkekuatan 2.9 magnitudo dengan kedalaman 10 KM.

BMKG menyebut gempa Cianjur hari ini pusat gempa nya berada di 7 km Barat Daya Kabupaten Cianjur Jawa Barat.

Baca Juga: SEPASANG KEKASIH TEWAS Berpegangan Tangan di Kamar Apartemen, Polisi: Ada Sepucuk Surat

Sementara lokasi gempa berada 83 ls dan 107,07 BT.

BMKG menyebut beberapa menit setelah gempa parameter gempa bisa saja berubah karena bolah saja belum akurat.



GEMPA TERKINI CIANJUR


Magnitudo:2.9,

Hari Kamis 05-Jan-2023

Pukul : 05:34:42WIB,

Lokasi : 6.83LS, 107.07BT

Halaman:

Editor: Ryan Pratama

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x