Southampton vs Tottenham Hotspur: Quattrick Son Heung-Min Bikin Tuan Rumah Hancur Lebur

- 20 September 2020, 20:31 WIB
Son Heung-min (Foto: twitter.com/@SpursOfficial)
Son Heung-min (Foto: twitter.com/@SpursOfficial) /

GALAMEDIA - Tottenham Hotspur sukses membantai tuan rumah Southampton, 5-2 pada lanjutan Liga Inggris di Stadion St. Maty's, Minggu 20 September 2020. Bintang Hotspur asal Koera Selatan, Son Heung-min sukses mencetak quattrick.

Semapt tertinggal 1-0 melalui gol Danny Ings di menit 32, Son Heung-min sukses menyamakan skor menjadi 1-1 di penghujung babak I.

Usai jeda, Son Heung-min menjadi hantu menakutkan bagi tuan rumah. Babak II baru berjalan dua menit, golnya membuat Hotspur unggul 2-1.

Baca Juga: Tim Yamaha Menang di Ajang MotoGP 2020 usai Maverick Vinales Unggul di Sirkuit Misano

Lalu di menit 64, Son kembali membuat kiper Southampton, McCarthty kembali memungut bola dari dalam gawang.

Son mencetak gol keempatnya di menit 73. Lalu disusul gol Harry Kane di menit ke-82.

Southampton bisa memperkecil skor lewan gol penalti Danny Ings di menit ke-90.

Baca Juga: Cek Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini, Siap Buat Kamu Kenyang dan Kantong Hemat

Hasil ini merupakan kemenangan perdana Hotspur di Liga Inggris musim ini. Sebelumnya, Spur menelan kekalahan dari Everton, 0-1.***

Editor: Brilliant Awal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x