Jadwal MotoGP Argentina 2023 Live Trans7 Lengkap dengan Link Live Streaming Kualifikasi dan Sprint Race

- 1 April 2023, 17:08 WIB
Jadwal MotoGP Argentina 2023 di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Argentina
Jadwal MotoGP Argentina 2023 di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Argentina /Instagram @motogp/

 Baca Juga: Gugatan Lukas Enembe, KPK Nyatakan Siap Hadapi Gugatan Praperadilan yang Dilayangkan Pihak Lukas

Baca Juga: Menjadi Tersangka Korupsi, Lukas Enembe Layangkan Gugatan Praperadilan Terhadap KPK ke PN Jakarta Selatan

Dalam sesi latihan kedua (P2), Aleix Espargaro yang merupakan rider Aprilia, tampil menjadi yang tercepat di Sirkuit Termas de Rio Hondo pada Sabtu, 1 April 2023 dini hari.

Espargaro berhasil mencetak waktu 1 menit 38,518 detik di posisi pertama dan diikuti rekan satu timnya Maverick Vinales di posisi kedua dan Marco Bezzecchi (Mooney VR46) di posisi ketiga.

Selanjutnya di posisi ke empat ada Luca Marini (Mooney VR46) yang disusul oleh Johann Zarco (Prima Pramac) di urutan kelima.

Sesi ini memilih 10 pembalap dari hasil akumulasi P1 untuk menentukan para pembalap yang langsung lolos ke sesi kualifikasi 2 (Q2).

Hasil P2 MotoGP Argentina 2023

  1. Aleix Espargaro SPA Aprilia Factory (RS-GP23)
  2. Maverick Vinales SPA Aprilia Factory (RS-GP23)
  3. Marco Bezzecchi ITA Mooney VR46 Ducati (GP22)
  4. Luca Marini ITA Mooney VR46 Ducati (GP22)
  5. Johann Zarco FRA Pramac Ducati (GP23)
  6. Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP23)
  7. Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP23)
  8. Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V)
  9. Franco Morbidelli ITA Monster Yamaha (YZR-M1)
  10. Alex Rins SPA LCR Honda (RC213V)
  11. Alex Marquez SPA Gresini Ducati (GP22)
  12. Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)
  13. Joan Mir SPA Repsol Honda (RC213V)
  14. Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1)
  15. Fabio Di Giannantonio ITA Gresini Ducati (GP22)
  16. Jack Miller AUS Red Bull KTM (RC16)
  17. Augusto Fernandez SPA Tech 3 GASGAS (RC16)
  18. Raul Fernandez SPA RNF Aprilia (RS-GP22)

Pembalap yang Langsung Lolos Q2

  1. Aleix Espargaro SPA Aprilia Factory (RS-GP23)
  2. Maverick Vinales SPA Aprilia Factory (RS-GP23)
  3. Marco Bezzecchi ITA Mooney VR46 Ducati (GP22)
  4. Luca Marini ITA Mooney VR46 Ducati (GP22)
  5. Johann Zarco FRA Pramac Ducati (GP23)
  6. Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP23)
  7. Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP23)
  8. Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V)
  9. Franco Morbidelli ITA Monster Yamaha (YZR-M1)
  10. Alex Rins SPA LCR Honda (RC213V)

Jadwal MotoGP Argentina 2023

Jumat, 31 Maret 2023

21.45 WIB: Practice 1 (P1)

Sabtu, 01 April 2023

02.00 WIB: Practice 2 (P2)

Halaman:

Editor: Nadya Kinasih

Sumber: Instagram @motogp


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x