7 Tempat Wisata Hits di Blitar dengan Spot Instagramable dan View Bagus, Ada Wisata Religi Hingga Sejarah

- 9 Juni 2023, 16:44 WIB
Teras Masjid Ar Rachman, salah satu tempat wisata hits di Blitar./Instagram @blitar_ku
Teras Masjid Ar Rachman, salah satu tempat wisata hits di Blitar./Instagram @blitar_ku /

GALAMEDIANEWS - Tempat wisata hits di Blitar berikut ini menawarkan spot foto instagramable dengan view bagus yang akan sangat cocok bagi mereka yang gemar berburu foto untuk mengganti dan mempercantik feed instagram dan media sosial lainnya.

Blitar memiliki banyak tempat wisata hits di Blitar yang menawarkan spot foto instagramable dengan view bagus dan memukau, mulai dari wisata religi, wisata alam, wisata sejarah dan destinasi wisata menarik lainnya yang direkomendasikan untuk dikunjungi.

Penasaran bukan dengan daftar tempat wisata hits di Blitar yang menawarkan spot instagramable dengan view bagus? Untuk mengetahui daftarnya, berikut beberapa uraian perihal tempat wisata di Blitar yang direkomendasikan untuk dikunjungi.

Baca Juga: Sempat Mangkrak, Pembangunan Teras Cihampelas Tahap 2 Dilanjutkan

Blitar merupakan kabupaten kecil yang ada di Jawa Timur yang dikenal sebagai Kota Proklamator. Hal ini lantaran di Blitar lah sang Proklamator Indonesia, presiden pertama Indonesia, Ir. Soekarno yang dimakamkan. Hingga saat ini, Makam Bung Karno pun masih banyak dikunjungi wisatawan untuk berziarah dan bertamasya.

Makam Bung Karno menjadi salah satu destinasi wisata yang wajib dikunjungi, akan tetapi selain itu masih ada banyak juga tempat wisata hits di Blitar yang wajib dicoba lantaran menawarkan berbagai keindahan dan keseruan mulai dari wahana bermain, view bagus, spot foto instagramable dan lain sebagainya.

Tempat wisata Hits di Blitar

Berikut sederet tempat wisata hits di Blitar yang memiliki view bagus dan instagramable serta bisa dikunjungi bersama dengan keluarga dan orang tersayang lainnya sebagaimana dilansir GalamediaNews dari website resmi VISITBLITAR.

Baca Juga: Ridwan Kamil Inginkan Jabar Cetak Sejarah Baru Raih Hattrick Juara Umum PON

1. Makam Bung Karno

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: visitblitar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x