Persib Akan Kembali Latihan, Roberts Berharap Kebugaran Pemain Terjaga

- 21 Januari 2022, 17:24 WIB
Pelatih Persib Robert Alberts
Pelatih Persib Robert Alberts /persib.co.id/

GALAMEDIA – Pelatih Persib Bandung Roberts Alberts berharap pemainnya akan menjaga kebugarannya selama jeda yang diberikan oleh manajemen.

Sebab tim akan melakukan latihan bersama pada hari Sabtu, 22 Januari 2022 tiga hari tanpa latihan bersama bukan berarti pemain bebas tak melakukan apa pun, pemain harus tetap latihan mandiri.

Skuad pangeran biru harus bisa menjaga kondisi tubuhnya agar tetap prima, sebab Ardi Idrus dan Kawan-kawan dijadwalkan akan menghadapi Persikabo yang digelar di Stadion I Wayan Dipta, pada 29 Januari 2022 Mendatang.

Baca Juga: Lirik Lagu Menghapus Jejakmu Lagi Hits, NOAH Remake Video Klip Gaet Vanesha Prescilla Gantikan Dian Sastro

“Sebenarnya ini bukan serta merta liburan, melainkan hanya dua hari tanpa latihan bersama sebagai proses pemulihan,” kata Robert, dikutip dari laman resmi klub.

Kurang lebih selama dua hari waktu libur yang diberikan oleh manajemen kepada pemain Persib, para pemain sendiri bisa melakukan aktivitas latihan mandiri.

“Selama dua hari ini, pemain melakukan aktivitas latihan mandiri sehingga saya berharap saat kembali nanti, mereka dalam kondisi yang sangat baik,” lanjutnya.

Baca Juga: Profil Lengkap Oikawa Izumi Wanita Cantik yang Jadi Guru Bahasa Jepang di SMK Negeri 1 Susukan Cirebon

Waktu singkat yang diberikan oleh manajemen bisa dimanfaatkan untuk bertemu dengan sanak saudara, keluarga, teman, maupun sahabat.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x