Kumpulan 10 Shinobi yang Kebal terhadap Genjutsu dalam Serial Naruto dan Boruto

- 13 Maret 2021, 08:50 WIB
Genjutsu Uciha Itachi / wallpapercave.com
Genjutsu Uciha Itachi / wallpapercave.com /

Baca Juga: Sukses Bikin Baper Penontonnya, Pagi Ini #kisahuntukgeri Masih Bertebaran di Twitter

Hal tersebut bisa dilihat ketika Uciha Madara membangkitkan Mugen Tsukoyomi, kemudian disitu Zetsu hitam tidak terpengaruh oleh perangkap Genjutsu tersebut.

7. Klan Otsutsuki
Klan yang merupakan sekumpulan alien yang memiliki cakra sangat besar, Klan Otsutsuki juga tidak mempan akan serangan Ninjutsu dan Genjutsu. Hal tersebut dikarenakan karena para Otsutsuki ini adalah pemilik asli pertama dari Dojutsu.

8. Uzumaki Naruto
Seorang Hokage sekaligus Jincuriki dari Negara Api ini, juga tidak bisa dikalahkan dengan Genjutsu. Hal tersebut buka berarti Naruto tidak bis terkena Genjutsu, akan tetapi ketika dirinya terkena Genjutsu Biju Kyubi dalam dirinya akan dapat menyadarkan Naruto segera.

Baca Juga: Atta dan Aurel Langsungkan Lamaran Hari Ini! Simak Link Live Streamingnya

9. Hashirama Senju
Ketika Madara bertarung melawan Hashirama, tidak terlihat sedikit pun dirinya menggunakan Genjutsu. Hal tersebut bisa jadi penunjang, untuk mengatakan bahwa Hashirama tidak mempan terhadap Genjutsu.

Peristiwa lainnya adalah ketika Orochimaru membangkitkan Hashirama, yang setelah bangkit dirinya tidak dapat disegel menggunakan Genjutsu.

10. Minato Namikaze
Mengingat Genjutsu juga merupakan sebuah teknik jarak dekat, Genjutsu tidak akan mempan kepada Minato, yang dapat berpindah secara sekejap mata ke tempat yang aman dari serangan teknik tersebut. Hal tersebut dapat diartikan juga, Minato yang dapat keluar dengan sekejap dalam ruang lingkup Genjutsu tersebut.***

 

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah