Yuk Kita Intip 7 Negara Paling Bersih di Dunia, Indonesia Ada Diperingkat Berapa? Mimpi Kali Ya.....

- 19 April 2021, 13:20 WIB
Viral foto warung kaki lima di Menara Eifel, Paris, Perancis.
Viral foto warung kaki lima di Menara Eifel, Paris, Perancis. /Twitter @andymakethings

Negara yang terletak di pegunungan Alpen ini menempati posisi pertama dan mengalahkan 179 negara lain dalam hal kebersihan.

Swiss mendapatkan skor sebesar 87,42.

Baca Juga: Joseph Paul Zhang Mengaku Nabi ke-26 dan Menghina Islam, MUI: Sudah Hubungi Kepolisian, Harus Diproses Hukum!

Nilai tambah dari negara ini adalah hutannya yang masih terjaga, margasatwa, dan kualitas air yang aman dan bersih.

Swiss merupakan negara yang mampu memaksimalkan pemanfaatan sumber daya alam maupun sumber daya manusia.

Bahkan, 60% kebutuhan listrik negara ini memanfaatkan pembangkit listrik tenaga air.
Tak heran jika Swiss bisa menempati posisi pertama dalam negara terbersih dunia.

Sementara itu, Indonesia berada di peringkat ke 133 dengan skor 46,62. ***

SUMBER : https://www.youtube.com/watch?v=3m0QwNc5OFM&t=9s

 

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia

Sumber: Situs Resmi Universitas Gadjah Mada


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x