Menakjubkan! 6 Janji Allah Menurut Islam Jika Kita Memelihara Kucing

- 2 Desember 2023, 09:53 WIB
6 janji Allah menurut Islam jika kita memelihara kucing yang begitu menakjubkan
6 janji Allah menurut Islam jika kita memelihara kucing yang begitu menakjubkan /Pixabay.com/HelgaKa//

GALAMEDIANEWS - Sangat menakjubkan! Inilah 6 janji Allah jika kita memelihara kucing menurut Islam yang Anda harus diketahui.

Kucing adalah hewan kesayangan Nabi Muhammad SAW. Dan hewan ini salah satu hewan yang paling dicintai di antara manusia, bahkan orang- orang senang memilikinya di rumah. Rasulullah pernah memelihara beberapa binatang, termasuk seekor kucing. Nama kucing itu adalah Mueza dan dibesarkan oleh Uhud saat perang.

Dalam agama Islam, seluruh umat diajarkan untuk saling menjaga dan berperilaku baik terhadap semua makhluk ciptaan-Nya. Tak hanya pada manusia, tetapi juga kepada hewan seperti memelihara kucing.

“Barang Siapa menyayangi meskipun terhadap hewan sembelihan, niscaya Allah akan merahmatinya pada hari kiamat.” (HR Bukhari)

Baca Juga: Mengenal 9 Kepribadian Kucing Berdasarkan Warna Bulunya, Mulai Kucing Anggun Hingga Jago Berburu

Disebutkan bahwa dalam Islam, rupanya memelihara kucing setidaknya dapat menjadi 6 pahala atau kebaikan yang dijanjikan Allah SWT yang menakjubkan.

Dilansir dari Kanal Youtube puspusmiaw dengan judul "6 JANJI ALLAH JIKA KITA MEMELIHARA KUCING | INILAH DIANTARA PAHALA MEMELIHARA KUCING DALAM ISLAM," yang tayang pada tanggal 25 Agustus 2021.

6 Janji Allah Menurut Islam Jika Kita Memelihara Kucing

1. Mendapatkan Rahmat di Hari Kiamat

“Barangsiapa menyayangi meskipun terhadap hewan sembelihan, niscaya Allah akan merahmatinya pada Hari Kiamat.” (HR. Bukhari).

Hadits ini memberikan nasihat bahwa manusia yang sayang pada hewan, termasuk memelihara kucing, walaupun hewan sembelihannya pun tetap ia akan mendapatkan rahmat. Dalam beberapa tafsir rahmat bisa diartikan sebagai ampunan, rezeki, kebaikan, pahala dan sebagainya.

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: Youtube puspusmiaw


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x