Resep dan Cara Membuat Minuman Sehat, Mencegah Vertigo Berlebihan, Siapkan Madu, Jahe dan Jeruk Nipis

- 14 Desember 2023, 12:00 WIB
inilah Resep dan Cara Membuat Minuman Sehat, Mencegah Vertigo Berlebihan /Instagram @dr.zaidulakbar.resep/
inilah Resep dan Cara Membuat Minuman Sehat, Mencegah Vertigo Berlebihan /Instagram @dr.zaidulakbar.resep/ /


GALAMEDIANEWS - Inilah resep dan cara membuat minuman sehat untuk mencegah penyakit Vertigo berlebihan, Siapkan Madu, jahe, jeruk nipis, kayu manis dan garam.

Pernahkah kamu mengalami gejala penyakit Vertigo berlebihan? Vertigo berlebihan terkadang menyerang tubuh setiap manusia secara tiba-tiba.

Penyakit Vertigo merupakan gejala pusing pada kepala manusia karena berbagai faktor yang terjadi.

Sensasi Vertigo berlebihan biasanya manusia akan merasakan pusing dan merasa benda atau bumi berputar kencang.

Baca Juga: Resep Herbal Alami Mencegah Penyakit Autoimun, Kata dr Zaidul Akbar, Praktis dibuat di Rumah

Namun tahukah Anda gejala penyakit Vertigo berlebihan bisa hilang dengan meminum minuman alami dan sehat.

Inilah resep dan cara membuat minuman sehat, bermanfaat untuk mencegah Vertigo berlebihan, cukup siapkan madu, jahe, kayu manis, jeruk nipis dan garam, resep ini sangat mudah dibuat di rumah.

Bagi kamu yang sehat juga bisa meminumnya secara teratur untuk kesehatan tubuh.
Dikutip GalamediaNews dari Instagram @dr.zaidulakbar.resep, perlu diketahui bahwa kamu harus menyiapkan bahan bahanseperti jahe, madu, kayu manis, jeruk nipis dan garam.

Berikutnya pertama tama siapkan 2 ruas jahe seukuran jempol orang dewasa, Siapkan kayu manis seukuran setengah kelingking orang dewasa, siapkan setengah jeruk nipis , madu secukupnya, serta garam Himalaya secukupnya.

Baca Juga: ASAM URAT Rontok Cuma dengan Minuman Resep dr Zaidul Akbar, Konsumsi Dua Kali Sehari

Halaman:

Editor: Lina Lutan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x