China dan Nepal Umumkan Gunung Qomolangma 8.848,6 Mdpl jadi Puncak Gunung Tertinggi di Dunia

- 9 Desember 2020, 12:00 WIB
puncak baru Gunung Qomolangma berada di ketinggian 8.848,86 meter dari permukaan laut (mdpl) dan merupakan puncak tertinggi di dunia
puncak baru Gunung Qomolangma berada di ketinggian 8.848,86 meter dari permukaan laut (mdpl) dan merupakan puncak tertinggi di dunia /antara

Dia berharap China dan Nepal membangun kemitraan strategis untuk kemakmuran dan yang bermanfaat bagi rakyat kedua negara.

Sementara dalam suratnya, Presiden Bhandari mengatakan Nepal dan China telah bertetangga, bersahabat, dan bermitra baik.

Menurut perempuan presiden itu, hubungan kedua negara sesuai dengan kepentingan mereka dalam menjalin kerja sama di bidang ekonomi, konektivitas, budaya, dan pertukaran antarmasyarakat.

Bhandari mengatakan merasa senang bisa melakukan pengumuman bersama soal ketinggian Gunung Qomolangma, sebagai simbol persahabatan sekian lama Nepal-China.

Baca Juga: Pasca Pilkada, Masyarakat Kabupaten Bandung Harus Kembali Bersatu dan Sabilulungan

Gunung Qomolangma melintasi perbatasan China-Nepal. Pengukuran yang dirilis pada 2005 ketinggian perbukitan batu Qomolangma tercatat 8.844,43 meter dari permukaan laut.

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah