Terungkap Alasan Luna Maya Bekukan Sel Telur, Demi Kesehatan dan Menyimpan Kualitas Terbaik

- 19 Januari 2022, 20:13 WIB
Luna Maya/instagram/lunamaya
Luna Maya/instagram/lunamaya /

“Ya mereka senang aja namanya ada teknologi dan perempuan yang seperti aku yang ingin menunda dan apa ya karena alasan kesehatan,” lanjutnya.

Baca Juga: Seksi Kenakan Swimsuit Ariel Tatum Bikin Meleleh, Warganet: Cantiknya Sepanjang Masa!

Luna Maya sengaja melakukan pembekuan tersebut sekarang, sebelum usianya menginjak 40 tahun supaya dia siap menjadi ibu dimasa yang akan datang.

Mengutip dari berbagai sumber pembekuan sel telur atau oocyte cryopreservation ini merupakan metode yang digunakan untuk menyelamatkan wanita untuk hamil di masa depan.

Nantinya sel telur yang diambil dari ovarium akan dibekukan tanpa dibuahi dan disimpan untuk digunakan nanti.

Baca Juga: Imbas Offside Kontroversi pada Laga Persib vs Borneo FC, Komentator Rendra Soedjono Dihujat Warganet

Telur yang beku tadi bisa dicairkan dan dikombinasikan dengan sperma di laboratorium baru ditanamkan di rahim.***

 

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah