Fakta Mengenai PERSIB, Bukan Tim Jago Kandang

- 23 Mei 2024, 16:39 WIB
Bobotoh mendatangi latihan tim Persib di Stadion Sidolig, Bandung, untuk memberi dukungan penuh.
Bobotoh mendatangi latihan tim Persib di Stadion Sidolig, Bandung, untuk memberi dukungan penuh. /Adil Nursalam/

Manajemen PERSIB bergerak cepat dengan mendatangkan Bojan Hodak sebagai penggantinya. Hingga pada akhirnya di akhir musim Liga 1 2023/2024 PERSIB yang tadinya di zona merah, sekarang melaju ke final.

Strategi pragmatis yang diterapkan Bojan menjadi jalan kemenangan di setiap pertandingan. Gol-gol yang tercipta, keleluasaan yang diberikan, hingga kepercayaan diri para pemain semakin lama semakin apik terjadi.

Alberto yang tadinya tidak diperhitungkan, sekarang jadi pemain utama. Rezaldi yang merupakan pilihan Luis Milla, sekarang jadi andalan di sisi kiri pertahanan.

Bahkan Febri, menjadi semakin matang dan memiliki kepercayaan diri tinggi untuk diberikan jam terbang bermain dan menghasilkan gol.

Tradisi PERSIB juara di luar kandang adalah hal yang biasa, semoga di tahun ini pun tradisi tersebut masih terjaga!.***

Halaman:

Editor: H. Bambang Priambodo

Sumber: simamaung.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah