5 Tempat Makan Murah di Bogor yang hits, populer, Enak dan Favorit 2023

- 3 Maret 2023, 10:10 WIB
Tempat makan murah di Bogor
Tempat makan murah di Bogor /Instagram/@bebekslametbogor /
  1. Bakso Bumbu Rujak

Tempat makan selanjutnya adalah bakso bumbu rujak. Sesuai namanya, bakso yang sedang viral ini memiliki campuran rujak. Areanya sendiri berada di dalam gang rumah, sehingga kamu lebih baik menggunakan motor untuk menuju tempat makannya

Alamatnya di Jalan Raya Sukabumi - Bogor No. 66 Srogol, Watesjaya, Kec. Cigombong, Kabupaten Bogor

  1. Waroeng Taman

Tempat makan yang dapat kamu kunjungi selanjutnya yaitu Waroeng Taman. Wisata kuliner satu ini memiliki konsep suasana hijau dan dipenuhi tanaman cocok sambil healing.

Waroeng Taman menyajikan berbagai hidangan makanan seperti nasi goreng, mie ayam, sup iga, gado-gado, pempek, es krim, puding, es buah, dan lain-lain.

Lokasinya berada di Pusat Niaga Taman Kencana Jalan Ceremai Ujung Babakan No. 1, RT.01/RW.01, Sempur, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor.

  1. Bebek Goreng H. Slamet

Kemudian ada Bebek Goreng H. Slamet yang menyediakan berbagai macam olahan bebek. Tidak kalah dari wisata kuliner lainnya, tempat ini jadi destinasi kuliner sering orang kunjungi, hal itu dikarenakan makanannya enak serta areanya nyaman.

Alamatnya ada di Jl. Achmad Sobana No.145, RT.02/RW.14, Tegal Gundil, Kec. Bogor Utara, Kota Bogor.

Baca Juga: 5 Wisata Kuliner Murah di Bekasi yang Hits dan Kekinian Cocok untuk Dijadikan Tempat Nongkrong

Baca Juga: KPK Undang Eko Darmanto Pejabat Bea Cukai Untuk Melakukan Klarifikasi Harta Kekayaannya

Halaman:

Editor: Imam Ahmad Fauzan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah