Hits dan Instagramable! 7 Tempat Wisata di Solo Raya yang Cocok Dikunjungi Bareng Keluarga di Akhir Pekan

- 1 Februari 2024, 07:10 WIB
Cepogo Cheese Park Boyolali, salah satu tempat wisata instagramable di Solo Raya
Cepogo Cheese Park Boyolali, salah satu tempat wisata instagramable di Solo Raya /nstagram @cepogo.cheesepark.boyolali /

Untuk tiket masuknya, pengunjung hanya perlu membayar sebesar Rp25.000 saja dan buka setiap hari pada jam 09.00-18.00 WIB.

  1. Solo Safari

Rekomendasi tempat wisata instagramable di Solo pertama yang harus dikunjungi adalah Solo Safari. Destinasi ini menawarkan pengalaman petualangan seru untuk keluarga. Destinasi ini merupakan transformasi dari Taman Satwa Taru Jurug.

Berlokasikan di Jalan Ir. Sutami No.109, Kecamatan Jebres, tempat ini cocok untuk kunjungan bersama keluarga, terutama untuk anak-anak.

Tiket masuknya pun juga sangat terjangkau, mulai dari Rp45.000 pada hari biasa untuk anak-anak hingga Rp75.000 pada akhir pekan untuk dewasa dengan jam mulai pukul 08.00-16.30 WIB.

  1. Cepogo Cheese Park

Sedikit menepi di Kota Solo, kam bisa mencoba mengunjungi Cepogo Cheese Park. Tempat wisata anak ini memang tidak berada di Kota Solo, akan tetapi lokasinya tidak jauh dari Solo.

Cepogo Cheese Park merupakan tempat wisata anak yang berada di Boyolali, tepatnya beralamatkan di Dusun II Genting, Kecamatan Cepogo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

Selain berwisata, pengunjung juga bisa berinteraksi langsung dengan hewan-hewan yang ada di lokasi Cepogo Cheese Park Boyolali.

Lokasi ini menawarkan vibes keren dengan lokasi asri dan memiliki bagus. Anak dijamin akan sangat puas saat diajak untuk bermain ke lokasi ini.

Tempat wisata anak ini buka setiap hari pada pukul 08.00-17.30 WIB dengan tiket masuk sebesar Rp35.000 dan bisa berkeliling area diaryland & de windmills.

  1. Masjid Raya Sheikh Zayed

Selanjutnya ada Masjid Raya Sheikh Zayed yang menawarkan keindahan arsitekturnya. Destinasi wisata religi ini merupakan replika dari Sheikh Zayed Grand Mosque yang terletak di Abu Dhabi.

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: Instagram @wisata_surakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah