Malam Pacar atau Henna Night, Tradisi Sebelum Menikah Ala Timur Tengah

- 17 Februari 2021, 19:23 WIB
Ilustrasi Henna Night.
Ilustrasi Henna Night. /pixabay/

GALAMEDIA - Ragam tradisi unik sebelum pernikahan banyak dilakukan diberbagai negara, salah satunya adalah malam pacar atau henna night. Tradisi tersebut ala timur tengah yang dilakukan dimalam jelang pernikahan.

Dirangkum dari berbagai sumber, henna night ini dirayakan oleh keluarga dan para sahabat yang akan memakaikan henna pada jari dan punggung tanggan calon mempelai wanita.

Konsep acara dari henna night ini berbeda-beda ada yang setelah memakai henna dilanjut dengan tari-tarian. Acara ini memang dikhususkan untuk wanita.

Baca Juga: Mudah Dibuat dan Enak Dinikmati, Ini Resep Udang Kentang Pete Baldo

Bicara soal henna, pewarna kuku ini dibuat dari tanaman Lawsonia inermis atau pohon pacar. Henna memang sudah populer dari sejak dulu.

Di India, henna night dikenal dengan Mehendi Night. Jika di Indonesia ada beberapa tradisi yang sama mirip dengan henna night loh diantaranya adalah malam bohgaca dari Aceh.

Malam bohgaca ini sama dilakukan sebelum akan nikah berlangsung. Acara ini diisi dengan menumbukkan daun pacar yang sudah dilepas dari tangkainnya.***

Nah itulah sekilas tentang henna night atau malam pacar tradisi ala timur tengah.***

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x