Resep Kue Lumpang, Jajanan Khas Palembang Untuk Buka Puasa

- 12 April 2022, 12:24 WIB
 Kue Lumpang./IG @yantiliaw
Kue Lumpang./IG @yantiliaw /

4. Siapkan kukusan dan cup kecil yang sudah diolesi minyak kemudian tuangkan adonan ¾ dari cup tersebut. Kukus hingga 5 menit, pastikan matang.

5. Selanjutnya rebus air pandan, santan garam dan gula kemudian daun pandan yang diikat. Masak sambil di aduk-aduk.

6. Campurkan sagu dan tepung beras dan masukkan santan, setelah itu saring adonan. Tuangkan kedalam cetakan dan kukus hingga matang.

Baca Juga: Pemprov DKI Jakarta Siapkan Ratusan Bus dan Truk Gratis untuk Mudik Lebaran 2022, Ini Syarat Utamanya

7. Siapkan kelapa setengah tua yang sudah diparut, beri garam dan aduk. Kemudian kukus sebentar.

8. Taburkan parutan kelapanya ke atas kue lumpang yang sudah dingin dan siap disajikan.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah