Sudahkah Anda Beramal Hari Ini? Yuk Kita Simak Hadistnya

- 9 Juli 2020, 06:28 WIB
ILUSTRASI infak, memberi uang untuk perjuangan Islam.*
ILUSTRASI infak, memberi uang untuk perjuangan Islam.* /pixabay

Assalamu'alaikum
*Riyädus salihin*


Bismillaahirrahmaanirrahiim

Dari Abu Hurairah Ra., dari Rasulullah Saw., beliau bersabda,

"Iman itu ada tujuh puluh atau enam puluh cabang lebih. Iman paling utama adalah perkataan
La llaha illallah dan yang paling rendah adalah menyingkirkan gangguan dari jalan, dan rasa malu itu adalah satu cabang dari keimanan."

(HR AlBukhäri-Muslim).

Baca Juga: Colong Data Pengguna, Google Hapus 25 Aplikasi di Play Store Mulai dari Games Hingga Video Editor

Hadis di atas menjelaskan cabang cabang keimanan, yaitu amal-amal yang sesuai dengan syariat baik amal hati, lisan, maupun anggota badan.

(Faisal bin Abdul Aziz Ali Mubarak, Tatrizu Riyädis salihina, Juz 2, t.t.:255, Juz 1, t.t.: 109).

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x