REKOMENDASI 5 Tempat Wisata Jogja Hits, Spot Sunset Terbaik, Healing Menikmati Keindahan Senja dan Udara Sejuk

- 10 Desember 2022, 08:00 WIB
nilah rekomendasi 5 tempat wisata Jogja hits, spot sunset terbaik, healing menikmati keindahan senja dan udara sejuk
nilah rekomendasi 5 tempat wisata Jogja hits, spot sunset terbaik, healing menikmati keindahan senja dan udara sejuk /Instagram @temeiki_19/

Di sini Sobat bisa melihat hamparan hutan pinus dengan menyuguhkan pemandangan
pemandangan hijau dan udara sejuk membuat penat hilang sejenak.

Puncak Pinus Becici terletak di Desa Muntuk, Kecamatan Dlingo, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Sobat bisa datang ke Puncak Pinus Becici sesuai jam operasional mulai pukul 07.00 sampai 22.00 WIB.

Tiket masuk cukup murah yaitu Rp2.500 per orang. Harga tersebut belum termasuk biaya parkir.

Baca Juga: Liburan Yuk! Rekomendasi 5 Tempat Wisata Jogja Hits, Tempat Nongkrong Asyik dan Romantis, View Instagramable

4. De Mangol View
Terletak di Jl. Raya Patuk Ngoro-Ngoro KM.1.4, Sumber Tetes, Patuk, Kec. Patuk, Kabupaten Gunung Kidul.

De Mangol merupakan tempat wisata baru di Jogja yang terletak di kawasan perbukitan Kabupaten Gunung Kidul.

Tempat wisata hits Jogja ini menawarkan pesona alam khas perbukitan yang berudara sejuk dan spot terbaik menikmati sunset.

Selain itu sobat dapat menikmati berbagai spot foto instagramable yang disebut gardu pandang.

Gardu Pandang De Mangol menyediakan berbagai spot foto yang indah dan mempesona.

Halaman:

Editor: Fasya Askanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah