8 Cara Merawat Gigi Agar Selamat dari Sakit yang Menyebalkan

- 16 Juni 2023, 16:05 WIB
Ilustrasi./UNSPLASH / Diana Polekhina
Ilustrasi./UNSPLASH / Diana Polekhina /

Seperti yang sudah disebutkan pada beberapa poin sebelumnya, asam dapat menggerogoti enemel gigi kita. Asam timbul dari makanan manis dan yang mengandung asam, oleh ulah si bakteri dalam mulut. Asam bisa menyebabkan gigi jadi cepat berlubang.

5. Hindari Merokok

Rokok terbuat dari tembakau. Tembakau yang terhisap pasti melalui mulut terlebih dahulu. Tembakau bisa menyebabkan gigi jadi menguning dan bibir menghitam. Merokok juga bisa meningkatkan resiko penyakit gusi dan kanker mulut.

Baca Juga: GRATIS LINK NONTON Black Clover The Movie Tayang Hari Ini

6. Minum Air Putih yang Cukup

Air merupakan minuman terbaik untuk kesehatan kita secara keseluruhan, termasuk bagi kesehatan mulut kita karena aktivitas minum dapat membantu membersihkan beberapa efek negatif dari makanan dan minuman yang menempel pada gigi kita.

7. Minum Air Putih yang Cukup

Secara keseluruhan, air putih memang minuman yang paling baik untuk tubuh, termasuk untuk pintu awal pencernaan kita ini. Minum air putih bisa membantu membersihkan mulut kita dari efek negatif makanan dan minuman yang masuk.

8. Mengunjungi Dokter Gigi Secara Rutin

Kunjungi dokter gigi untuk pemeriksaan dan pembersihan gigi, setidaknya dua kali dalam setahun. Meskipun sudah merawat gigi dengan baik setiap harinya, tetap penting untuk melakukan kunjungan rutin ke dokter gigi.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah