Cara Mudah Mencegah Kulit Kering Selama Puasa Ramadhan

- 8 Maret 2024, 09:33 WIB
Ilustrasi./
Ilustrasi./ /Alodokter/

GALAMEDIANEWS - Masalah pada kulit seperti bibie kering, bibir pecah-pecah, hingga jerawat bisa terjadi selama kita menjalankan ibadah puasa Ramadhan.

Itu terjadi karena kurangnya asupan cairan dan pola makan yang tidak teratur selama bulan Ramadhan.D

okter spesialis kulit dr. Kardiana Dewi, Sp.KK, FINSDV meminta agar tidak khawatir.

Baca Juga: WAJIB Tahu! Ini yang Penting Dilakukan Sebelum Puasa Ramadhan

Baca Juga: Bisikan Gaib Pembawa Petaka, Ibu 20 Kali Tusuk Anak Balitanya hingga Tewas

Ia pun membagikan cara mudah mencegah kulit kering atau gangguan kulit lainnya selama puasa Ramadhan.

Berikut daftarya:

1. Banyak minum air putih

Selama Ramadhan, pastikan asupan cairan dalam tubuh Anda terpenuhi guna menjaga kelembapan kulit. Diketahui, manusia membutuhkan minimal 1,5 hingga 2 liter atau 8 gelas air putih setiap harinya.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x