Di Padang Mahsyar, Manusia Diberikan 99 Kitab Berisi Amal Perbuatan Satu Golongan Ini Tak Termaafkan

- 31 Maret 2024, 20:40 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /freepik/vecstock/

Barangsiapa yang memiliki tanggungan hak milik saudaranya entah itu berupa kehormatan atau sesuatu yang lain maka hendaknya juga untuk meminta agar menghalalkannya sebelumnya datangnya hari dimana dinar dan dirham tidak lagi memiliki amal shaleh dan diambil dari amal shalehnya sesuai dengna hutang, tapi tidak lagi memiliki amal kebaikan lagi dan akan diambil kejelekan dari orang yang dizalimi lalu dipikulkan kepadanya.

Allah berfirman: “Orang yang bangkrut adalah tidak punya uang dan tidak punya barang dagangan, maka orang yang bangkrut dari umatku ialah orang yang datang pada hari kiamat dengan membawa pahala ibadah seperti shalat, puasa, zakat akan tetapi ia juga datang setelah ketika di dunia itu mencaci orang, menuduh orang dan memakan harta orang serta menumpahkan darah orang serta memukul orang maka orang ini nanti diberi kebaikan dari dirinya, sedangkan orang itu nanti akan mendapatkan kebaikannya maka apabila kebaikannya telah habis sebelum tanggungannya terlunasi semua itu maka kejelekan mereka akan diambil dan diberikan kepadanya hingga akhirnya ia dimasukan ke dalam neraka

Hal pertama yang diadilii diantara manusia adalah darah. Sebagaimana Allah berfirman: “ Sesungguhnya setiap amal itu sangat tergantung niatnya dan sesungguhnya yang akan didapat oleh setiap orang ialah sebagaimana ia niatkan. Sesungguhnya Allah itu telah mengampuni umatku atas apa yang telah ada dalam pikiran selama tidak mengatakan atau melakukan.”

“Tak seorangpun di antara kalian kecuali akan langsung berbicara dengan rabbnya tidak akan ada penerjemah antara dirinya dengan Allah, maka ia melihat sisi kanan maka ia tidak akan mendapati selain apa yang telah ia siapkan dari amalnya, lalu ia melihat sebelah kiri dan tidak mendapatkan selain amal yang telah ia siapkan lalu ia melihat ke hadapannya maka tidak melihat selain hanya neraka di depan mukanya maka jagalah diri kalian dari neraka walau hanya setengah biji kurma saja,”

Allah telah menetapkan kebaikan dan kejahatan yang akan dilakukan oleh setiap umat Manusia, maka barangsiapa yang berniat melakukan kebaikan, maka akan ditulis satu kebaikan penuh dan jika mengerjakan maka akan dilipatgandakan juga menjadi 10 sampai pahalanya mencapai 700 kali lipat.

Menunaikan shalat fardhu 5 waktu dan shalat Jum’at dan melakukan ibadah di bulan Ramadhan bisa menjadi penghapus dosa. Amalan penghapus juga dengan cara menyempurnakan wudhu dan melangkahkan kaki ke masjid sembari menunggu datangnya shalat wajib untuk melakukannya secara berjamaah.

Rasulullah bersabda: “Pada hari kiamat nanti Allah akan memilih seseorang dari umatku di hadapan para makhluk lalu, maka Allah akan membukakan untuknya 99 kitab catatan besar setiap kitab panjang hamparannya sejauh mata memandang kemudian Allah berfirman kepadanya adakah sesuatu yang akan kamu ingkari dari kitab ini juga atau para malaikatku yang menulis catatan amalmu telah menzalimimu, ia menjawab tidak wahai rabb maka Allah berfirman adakah satu alasan atau kebaikan yang kamu miliki? Tidak wahai rabbku.”

Akan ada 3 catatan yang diperlihatkan:

1. catatan yang tidak Allah akan maafkan selamanya seperti melakukan kejahatan terhadap hak orang lain maka akan ada qishash dan pembalasan untuk mereka.

2. Catatan dosa yang tidak Allah pedulikan seperti melakukan kezaliman terhadap diri sendiri dengan tidak mengerjakan shalat, puasa yang tidak dilakukan, Allah akan mengampuni dosa jika menghendaki dan memaafkannya.

3. Catatan dosa yang tidak akan Allah biarkan selamanya seperti syirik, menyekutukan Allah dengan sesuatu yang lain.

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: YouTube Islam Populer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah