Indonesia Keren! 5 Kendaraan Produksi Indonesia Ini Ternyata Laris Manis Terjual ke Luar Negeri

- 9 April 2021, 14:31 WIB
Panser Anoa 6x6 Logistics.*/
Panser Anoa 6x6 Logistics.*/ /pindad.com

Kereta buatan PT.INKA laris dibeli sejumlah negara mulai dari Malaysia, Thailand, Singapura, Filipina hingga Australia.

Tidak hanya itu, PT.INKA juga tengah menjajal pasar sejumlah negara di benua Afrika.

Negara-negara tersebut memesan kereta yang berbeda-beda dari PT.INKA tergantung kebutuhan masing-masing negara.

Baca Juga: 6 Makanan Khas Korea Selatan Ini Ternyata Mirip Makanan Indonesia, Salah Satunya Cilok

Jumlah pesanan pun tidak hanya 1-2 unit kereta, tetapi hingga ratusan unit kereta.

Salah satu negara yang memesan kereta dari PT.INKA adalah Bangladesh yang memesan hingga 200 unit kereta.

PT.INKA berhasil menembus tingkat internasional karena harganya yang kompetitif serta kualitas produk yang baik.

2. Kapal Perang Produksi PT. PAL Indonesia

Kehebatan Indonesia membuat kapal, rupanya menarik perhatian Filipina.

PT. PAL Indonesia sebagai produsen memperoleh pesanan dua unit kapal perang dari militer Filipina.

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x