Info Mudik Lebaran 2022: GaGe dan One Way dari Tol Cikampek KM 47 hingga Kalikangkung KM 414 Diperpanjang

- 30 April 2022, 05:05 WIB
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memantau arus mudik di Gerbang Tol Cikampek Utama./Remy Suryadie
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memantau arus mudik di Gerbang Tol Cikampek Utama./Remy Suryadie /

Baca Juga: Pantau Arus Mudik, Mahfud MD Minta Petugas di Lapangan Bersahabat dengan Para Pemudik

Terkait hal itu, Sigit menegaskan, pihaknya bersama jajaran lain telah melakukan sejumlah strategi kebijakan lalu lintas untuk mengurai kepadatan. Diantaranya adalah, memindahkan angkutan logistik ke Dermaga Indah Kiat.

"Kemudian pengaturan terkait masalah waktu bongkar muat yang tadinya 1 jam dipercepat menjadi 45 menit. Khusus dua dermaga hanya mengangkut penumpang ke Bakauheni, di Bakauheninya tidak memuat dan segera kembali ke wilayah Merak. Sehingga kemudian kepadatan yang ada di Merak khususnya dari dermaga 1 sampai 7 yang sudah dipadati masyarakat segera bisa cair. Pengaturan rekayasa waktu termasuk juga pembagian dermaga-dermaga tersebut. Ini tadi kita dapatkan informasi saat ini antrean sudah berkurang menjadi kurang lebih 3 kilometer," tutup Sigit.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah