Israel Tidak Akan Hentikan Serangan ke Palestina Sampai Ada Yang Menghentikannya

- 26 Mei 2024, 19:13 WIB
Arsip foto/Asap membumbung ke angkasa setelah terjadi serangan Israel di kota Rafah di Jalur Gaza selatan, pada 18 Mei 2024. Korban tewas warga Palestina akibat serangan Israel yang sedang berlangsung di Jalur Gaza meningkat menjadi 35.386 orang, kata otoritas kesehatan di daerah kantong Palestina d
Arsip foto/Asap membumbung ke angkasa setelah terjadi serangan Israel di kota Rafah di Jalur Gaza selatan, pada 18 Mei 2024. Korban tewas warga Palestina akibat serangan Israel yang sedang berlangsung di Jalur Gaza meningkat menjadi 35.386 orang, kata otoritas kesehatan di daerah kantong Palestina d /

Lebih dari 35.800 warga Palestina telah tewas di Gaza, yang sebagian besar perempuan dan anak-anak, dan hampir 80.300 lainnya luka-luka akibat serangan Israel sejak Oktober, menyusul serangan yang dilakukan Hamas.

Lebih dari tujuh bulan setelah serangan Israel tersebut, sebagian besar wilayah Gaza hancur di tengah blokade yang melumpuhkan terhadap akses makanan, air bersih dan obat-obatan.

Saatnya negara-negara di dunia yang ada untuk mendukung atas keberadaan Palestina dan memberhentikan pemusnahan manusia, tindakan yang tidak diharapkan oleh semua negara. ***

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: antaranews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah