5 Tempat Wisata Ciwidey Bandung yang Punya View Bagus buat Liburan, Nomor 3 Menguji Adrenalin

- 3 Juni 2023, 10:49 WIB
Cek 5 tempat wisata di Ciwidey Bandung yang punya view bagus cocok buat liburan, salah satunya menguji adrenalin./ Feby Syarifah - GalamediaNews
Cek 5 tempat wisata di Ciwidey Bandung yang punya view bagus cocok buat liburan, salah satunya menguji adrenalin./ Feby Syarifah - GalamediaNews /

Wahana Jembatan Gantung Rengganis merupakan suspension bridge terpanjang di Asia Tenggara, dengan panjang lintasan 350 meter di atas ketinggian 75 meter. Mmm.. sangat menguji adrenalin bukan?

Lokasinya berada di Ciwidey, tepatnya di Desa Patengan, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung.

Harga tiket masuk wahana yang menguji adrenalin ini yakni: Rp 70.000,- (reguler) dan Rp 100.000,- (VIP).

  1. Barusen Hills

Untuk mereka yang ingin liburan dengan keluarga, objek rekreasi ini bisa jadi alternatif pilihan dan recommended banget.

Destinasi Barusen Hills memiliki waterboom dengan banyak wahana permainan air, serta taman super instagramable untuk mengabadikan momen bersama kesayangan.

 

Terletak di daerah Gambung, Ciwidey, Kec. Pasirjambu, Kabupaten Bandung, Barusen Hills memiliki panorama dan view bagus memukau netra.

Harga tiket masuk Rp 30.000,- saat weekdays dan Rp 35.000,- saat weekend.

  1. Glamping Lake Side

Tempat wisata alam berikutnya ini juga sangat populer dan memiliki view bagus, cocok buat liburan dan healing bersama keluarga.

Halaman:

Editor: Feby Syarifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x