6 Kisah Mistis Tempat Wisata Terkenal Gunung Puntang, Jawa Barat, Ada Perwujudan Prabu Siliwangi

- 10 Juni 2023, 05:15 WIB
Gunung Puntang. 6 kisah mistis tempat wisata di Gunung Puntang Jawa Barat, salah satunya perwujudan Prabu Siliwangi
Gunung Puntang. 6 kisah mistis tempat wisata di Gunung Puntang Jawa Barat, salah satunya perwujudan Prabu Siliwangi /Instagram @gunungpuntang_id/

GALAMEDIANEWS - Inilah 6 kisah mistis tempat wisata terkenal Gunung Puntang, Jawa Barat, dimana salah satunya ada perwujudan Prabu Siliwangi.

Tempat wisata terkenal Gunung Puntang adalah gunung yang berada di kawasan Kabupaten Bandung. Lokasi tepatnya berada di Kampung Gamblok, Desa Cimaung, Kecamatan Banjaran Jawa Barat. Jaraknya sekitar 30 kilometer dari kota Bandung.

Reputasi Gunung Puntang, Jawa Barat sebagai tujuan tempat wisata sudah tidak perlu diragukan lagi. Gunung ini sudah terkenal sebagai destinasi pendakian, berkemah, dan rekreasi alam lainnya. 

Tempat wisata ini juga menyediakan banyak sekali situs bersejarah yang berkaitan dengan kolonialisme dan kerajaan di Jawa Barat. Tidak ketinggalan kisah mistis dari gunung Puntang itu sendiri.

Baca Juga: 6 Kota di Jawa Barat Terkenal Gudangnya Mojang Geulis Berhati Lembut dan Berwajah Teduh

Kisah mistis apa saja di tempat wisata Gunung Puntang yang melegenda sampai sekarang dirangkum dari berbagai sumber?

6 Kisah Mistis Tempat Wisata Gunung Puntang

1. Bumi Perkemahan Gunung Puntang

Menurut warga sekitar, dahulu, bumi perkemahan Gunung Puntang merupakan perumahan para petinggi Bangsa Belanda yang menduduki Indonesia, yang pada akhirnya dibantai oleh pasukan Nippon, Jepang. Hingga tidak terlalu heran bila banyak pendaki yang mengaku bertemu dengan orang-orang berkulit putih nan tubuh tinggi, khas perawakan bangsa Belanda 

2. Kejayaan Radio Malabar di Gunung Puntang 

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x